Struktur biaya yang ada dalam perusahaan harus terus dipantau oleh setiap entrepreneur ataupun manajer dalam perusahaan tersebut. St...
Struktur biaya yang ada dalam perusahaan harus terus dipantau oleh setiap entrepreneur ataupun manajer dalam perusahaan tersebut.
Struktur biaya ini akan mempengaruhi total cost daripada perusahaan dan pada akhirnya total profit yang didapatkan oleh perusahaan.
Perubahan lingkungan perusahaan yang sangat cepat dan berdampak pada perusahaan benar-benar berdampak pada struktur biaya tersebut.
Salah satu aspek dalam struktur biaya adalah biaya karyawan dan perubahan lingkungan kebijakan umr ini juga akan terpengaruh.
Struktur biaya ini sangat penting untuk dipahami agar bisa dikontrol atas biaya yang timbul dari setiap aktivitas bisnis.
Powered by Telkomsel BlackBerry®