Pada satu tulisan disalah satu media bisnis yaitu www.swa.co.id , saya membaca tentang putera sampoerna foundation yang membahas tentang ke...
Pada satu tulisan disalah satu media bisnis yaitu www.swa.co.id, saya membaca tentang putera sampoerna foundation yang membahas tentang keberhasilan yayasan ini dalam mengembangkan pemimpin-pemimpin masa depan bagi Indonesia.
Saya juga termasuk salah satu penerima beasiswa sampoerna foundation sebelum berganti nama menjadi putera sampoerna foundation atau psf.
Hal menarik yang saya tangkap adalah bagaimana keberhasilan psf dalam membangun kepercayaan perusahaan yang menitipkan dana csr mereka ke psf.
Saya mendapatkan pelajaran berharga kalau yayasan dikelola secara profesional dan terbuka, akan banyak orang percaya dengan organisasi kita.
Pada akhirnya, perusahaan-perusahaan tersebut akan menitipkan dana mereka kepada yayasan tersebut.
Powered by Telkomsel BlackBerry®